setelah 2 tahun tidak melaksanakan acara penataman siswa karena adanya wabah virus covid 19 sehingga acara tahunan ini tertunda terus dan baru tahun ini di gelar kembali, acara penamatan siswa ini selalu di nanti nanti oleh orang tua dan wali siswa, karena pada saat itu selain mereka membawa makanan masing masing dari rumah mereka juga bisa silaturahmi antar orang tua siswa.
kami dari pihak sekolah memutuskan untuk segera mengadakan acara penataman dan kenaikan kelas siswa, yang di laksanakan pada hari sabtu, 25 Juni 2022, ruangan yang di gunakan pada acara penamatan ini yakni ruang kelas 3 dan 4.
pada susunan acara kali ini di bagian rangking, dari pihak wali kelas memberikan hadiah kepada siswa yang mendapatkan rangkin 1, 2, 3 dan 4, hadiahnya berupa buku tulis selain itu siswa juga di berikan piagam/sertifikat rangking kelas. smoga siswa yang mendapatkan rangking akan semakin terpacu semangatnya untuk giat belajar dan siswa yang belum sempat mendapatkan rangkin bisa timbul rasa ingin rangking sehingga semangat terus belajar.
peserta didik yang rangkin tahun 2022 semester 2
kelas 1
1. Nur Asifa
2. meliana
3. Muhammad Hafiz
4. Kasriana
kelas 2
1. Refaldi
2. Andi Ikhsan Rafa’i
3. Nur Asizah Misfa
4. Nur Afika
Kelas 3
1. Azhar
2. Muhammad azhar. K
3. Akifa
4. Nursakiyah
kelas 4
1. Febri Ayu
2. Silpa
3. Nur Aisyah
4. Nur salsabila
kelas 5
1. Arsyaling Dalifa
2. Ria Ana Tasya
3. Aris
4. Salsabila
Kelas 6
1. Nur Amalia
2. Henra Saputra
3. Nurul Fatwa
4. Nurul Rikatul Jannah
Tinggalkan Komentar