Info Sekolah
Sabtu, 26 Apr 2025
  • SELAMAT DATANG DI SDN 84 WATANG CENRANA
  • SELAMAT DATANG DI SDN 84 WATANG CENRANA
17 Januari 2025

budidaya pisang berbuah pendek di sekolah

Jum, 17 Januari 2025 Dibaca 55x Berita Terbaru

ragam pisang mempunyai berapa ragam, postingan saya pada hari ini mengenai pohon pisang pendek yang berbuah, ada sebagian orang menyebut dengan pisang berbuah pendek alias cebol, walaupun batangnya pendek tapi buah tidak kalah dari ragam pisang yang memiliki tinggi batangnya, dengan rasa yang manis. ragam pisang ini digolongkan dalam ragam pisang ambon yang telah dibudidayakan dengan rekayasa genetika agar berbuah dengan cepat. pisang ini sama pendeknya dengan pisang cavendish, namun sepertinya buah nya hampir sama. di perkebunan sdn 84 kami menanm 6 pohon pisang, 2 di tanama pada hari kamis sore tgl 16 januari 2025 dan 4 di tanam pada hari jumat pagi 17 januari 2025, smoga pisang nya tumbuh subur dan berkembang menjadi banyak. buah pisang ini sangat cocok jika di jadikan cemilan krupuk, jadi di panen saat sudah tua dan bagus di jadikan cemilan. kelemahannya jika berbuah pendek terkadang rebah sendiri karena buah nya besar dan panjang, jadi harus di berikan penopang.

image
Artikel ini memiliki

0 Komentar

Tinggalkan Komentar

 

Please login to write comment.

April 2025
S S R K J S M
 123456
78910111213
14151617181920
21222324252627
282930  

Info Sekolah

SD NEGERI 84 WATANG CENRANA

NPSN 40302677
Tange'E Desa Lebongnge Kec Cenrana Kab. Bone
TELEPON 082341055555
EMAIL [email protected]
WHATSAPP 082341055555