Info Sekolah
Sabtu, 26 Apr 2025
  • SELAMAT DATANG DI SDN 84 WATANG CENRANA
  • SELAMAT DATANG DI SDN 84 WATANG CENRANA
12 Maret 2015

Khasiat Utama tanaman Pepaya bagi kesehatan

Kam, 12 Maret 2015 Dibaca 48x Khasiat Tumbuhan

Pepaya | Carica papaya

Pepaya disebut juga kates adalah buah yang sangat terkenal sehingga Christopher Columbus menjulukinya sebagai “buah bidadari” karena kandungan dan kegunaannya yang penting dalam kehidupan.

Buah Pepaya mengandung banyak vitamin, mineal dan serat. Ideal untuk dikonsumsi 4-5 kali per hari. Mengandung bayak air dan bebas dari kolesterol jelek. Tubuh mudah mencernanya untuk menyerap mineralnya.

Kegunaan Pepaya :

    Buah pepaya, biji, lateks, dan daunnya mengandung karpain, yaitu sejenis alkaloid antihelmintik yang mampu melumpuhkan cacing keluar dari tubuh. Namun jika digunakan dalam dosis tinggi akan membawa bahaya.

    Memperbaiki sistem kardiovaskular dan mencegah kanker

    Membantu mengobati luka dan alergi

    membantu mengatasi sembelit dan mual

    jus pepaya mempunyai efek antiproliferasi pada sel-sel kanker hati

    Buah pepaya muda mampu membantu melunakan serat daging atau protein lainnya

Artikel ini memiliki

0 Komentar

Tinggalkan Komentar

 

Please login to write comment.

April 2025
S S R K J S M
 123456
78910111213
14151617181920
21222324252627
282930  

Info Sekolah

SD NEGERI 84 WATANG CENRANA

NPSN 40302677
Tange'E Desa Lebongnge Kec Cenrana Kab. Bone
TELEPON 082341055555
EMAIL [email protected]
WHATSAPP 082341055555